Posting By Gallerydunia.com

Tips Menghilangkan Kutil





Merupakan sejenis tumor jinak yang tumbuh di daerah kulit. Ukuran kutil akan membesar apabila tidak dihilangkan segera. Untuk menghilangkan kutil, oleskan lah getah daun jarak pada daerah kulit yang terdapat kutil secara teratur.

Anda dapat menggunakan batu kapur (gamping) atau dalam istilah Jawa disebut injet yang dicampurkan dengan sabun colek apabila tidak mempan dengan cara mengoleskan getah dari daun jarak tersebut.

Cara untuk menggunakan batu kapur itu adalah ambil batu kapur secukupnya, dan selanjutnya campurkan dengan air. Tunggu sampai batu tersebut meleleh, setelah itu campurkan dengan sabun colek sampai merata, dan selanjutnya oleskan ramuan itu pada bagian kulit yang tumbuh kutil. Tunggu sekitar 30 menit agar kutil melunak dan akan terkikis sedikit demi sedikit. Gunakan ramuan ini sehari sekali saja karena ramuan ini bisa dikatakan mempunyai dosis yang keras. Ramuan ini memang dapat menimbulkan sedikit rasa sakit, tetapi rasa sakit tersebur akan menghilang dalam jangka waktu yang tidak lama. Hasil pengobatan dengan menggunakan obat tradisional ini akan terlihat setelah anda memakai nya sebanyak 3 kali.
 
 
sumber : tipskesehatankeluarga.com





" HIDUP KAN GALLERYDUNIA.COM DENGAN BUDAYA KAN BERKOMENTAR"
"Semua Komentar terlebih dahulu melalui moderator dan akan di tampilkan dalam paling lambat 1 x 24 jam dan untuk email pemberitahuan komentar yang di terbitkan atau replay silahkan klik ' Subscribe by email ; ,komentar spam ,caci maki ,berbau,porno; dan lain-lain yang dapat memancing; keributan akan admin hapus..!! terima kasih.
" JIKA ADA GAMBAR ATAU ARTIKEL YANG RUSAK MOHON BATUAN PEMBACA SETIA UNTUK MEMBERITAHUKAN ADMIN DENGAN BERKOMENTAR DI BAWAH INI "





0 komentar:

Posting Komentar