10 hewan ini mempunyai warna yang aneh tapi nyata allias asli dan bukan hasil editan.
Inilah aligator orange pertama di dunia. Sebetulnya dia adalah separuh albino, tapi entah bagaimana berubah menjadi orange.
Percaya atau tidak, beruang kutub ini berwarna ungu! Ada di kebun binatang Mendoza City Zoo, Argentina.
Kadal yang satu ini memiliki warna kulit yang mirip sekali dengan Spiderman.
Hewan babi ini ditato oleh Wim Delvoye.
The flamingo tongue snail (cyphoma gibbosumn), adalah sejenis bekicot yang hidup di perairan Karibia.
Serangga biasanya tidak pernah mencolok, itulah taktik mereka untuk survive. Tapi yang satu ini berwarna pink..moga – moga lompatannya jauh karena jelas sekali dia tidak bisa sembunyi.
Bebek yang penuh warna ini bernama The Mandarin Duck.
Keren sekali yah warna bunglon ini. Dia bernama The veiled chameleon, Chamaeleo calyptratus.
The Atelopus frog, sering juga dijuluki kodok badut.
The Panda Dog, begitulah anjing ini dinamai oleh pemiliknya Kensuke Hirakawa.
0 komentar:
Posting Komentar